Selasa, 06 Oktober 2020

PURWANTO ZAIN MELUKIS KALIGRAFI ON THE SPOT DI PADANG SUMBAR.


Disela-sela kunjungan safari seni ke Kota Padang, kali ini H. Purwanto Zain berkesempatan melukis kaligrafi on the spot dikediaman Bang Rian Padang. Dengan goresan super cepat kalimah Iqra' digores diatas kanvas berbentuk bulat. Tidak butuh waktu lama cuma 10 menit untuk menyesaikan satu buah lukisan Iqra'. Ditemani Bang Rian kali ini Purwanto Zain melukis diarea pemandangan alam bebas sembari melihat udara pagi sambil melihat pemandangan gunung Marapi Padang. Padang Pariaman 23 september 2020. Terus menebar virus keindahan.




0 komentar:

Posting Komentar

Terimakasih telah berkunjung, silahkan meninggalkan pesan atau menulis komentar