Senin, 11 November 2024

Mengintip karya-karya lukisan Purwanto Zain di galeri Asta Qalam Kudus

Melihat karya-karya lukisan H. Purwanto Zain dengan karya yang indah dan bagus semua benar-benar menambah pengalaman yang luar biasa. Setiap lukisan membawa cerita dan emosi yang berbeda, membuat kita terpesona dengan keindahan dan teknik yang ditampilkan. Berjalan dari satu karya ke karya lainnya seperti melakukan perjalanan visual yang penuh inspirasi dan kreativitas. Menikmati karya seni membuka ruang diskusi dan apresiasi yang mendalam. Seniman terkenal sang maestro kaligrafi Indonesia H. Purwanto Zain di Kota Kudus dengan karya-karyanya yang menginspirasi disimpan rapi di galeri Asta Qalam Kudus Jawa Tengah








Minggu, 10 November 2024

Lomba kaligrafi putra Mapsi SD tingkat Provinsi Jawa Tengah di UIN Kudus tahun 20w4

 Lomba kaligrafi putra Mapsi SD tingkat Provinsi Jawa Tengah di UIN Kudus tahun 2024. Karya-karya ini adalah goresan siswa Sekolah Dasar, walaupun masih kecil tetapi karyanya luar biasa indah. Padahal dalam proses pembuatannya tanpa mal, media yang digunakan kanvas ukuran 40 cm x 60 cm, durasi waktu 5 jam.

Arena lomba kaligrafi putra jurinya adalah H. Purwanto Zain, M.Pd, Ustadzah Fatmawati Ningrum, Muhammad Ulum, M.Ag














Jumat, 08 November 2024

Kaligrafi Iqra' karya Purwanto Zain

Ini adalah karya kaligrafi purwanto zain yang berjudul Iqra': bacalah. karya terbaik purwanto zain sang master kaligrafi indonesia

Sabtu, 26 Oktober 2024

Juara lomba kaligrafi Mapsi SMP di Kudus 2024


Ini adalah hasil lomba kaligrafi putri Mapsi SMP tingkat Prop. Jawa Tengah di Kudus tahun 2024